Rumuskan Program Kerja, BEM Fakultas Pertanian UNISMA Gelar Rapat Kerja

Rumuskan Program Kerja, BEM Fakultas Pertanian UNISMA Gelar Rapat Kerja

Radix
Rapat Kerja (RAKER) BEM Faperta Unisma Untuk mewujudkan sebuah organisasi yang bertanggung jawab, BEM Fakultas Pertanian Universitas Islam Malang periode 2023-2024 melakukan Rapat Kerja dengan mengusungkan tema” Mengoptimalisasikan kepengurusan BEM Faperta dalam rencana kerja yang nyata demi eksistensi Faperta Unisma”. Kegiatan ini belokasi  di RS. Kopi, Jl. Simpang Gajayana, Merjosari, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur. Pada (27/02/2023), Selasa lalu. Rapat kerja atau yang biasa disebut sebagai raker, merupakan agenda wajib yang dilaksanakan oleh tiap organisasi termasuk BEM Fakultas Pertanian Unisma setiap tahunnya. Rapat kerja ini bertujuan untuk merumuskan dan mengesahkan program kerja yang akan dilaksanakan oleh organisasi selama satu periode kepengurusan. Seperti halnya dalam suatu proyek, sebuah bangunan yang bagus akan kokoh dan terbentuk indah jika kita menyusunnya dengan baik, begitu juga  dengan agenda raker ini perlu kita rancang…
Read More